Minggu, 27 April 2014

Lomba Fashion

Hari Minggu kemarin, pulang dari McD lewat Hardys-Ramayana Sesetan ternyata rame sekali.
Kebetulan deket dengan rumah akhirnya mampir dan ternyata sore ada Lomba Fashion.

Add caption



Lomba Mewarnai & Lomba Busana Adat ke Pura

Dalam Rangka menyambut Hari Pendidikan Nasional yang jatuh pada Tanggal 2 Mei, McDonald's Drive Thru Kebo Iwa menyelenggaran Lomba untuk anak-anak pada hari Minggu, 27 April 2014.
Adapun Lomba-lomba tersebut adalah Lomba Mewarnai Kategori A, B, & C
Serta Lomba Busana Adat ke Pura Kategori A |& B.
Gek Widhi ikut Lomba Mewarnai & Lomba Busana Adat ke Pura Kategori B.
Berikut dokumentasinya.

Siap-siap Lomba Mewarnai

Goyang Caesar dulu sebelum Lomba

Lomba Busana Adat ke Pura

Penyerahan Hadiah Lomba Mewarnai

Selamat ya Gek Widhi!!! Berhasil dapat Juara 1 Lomba Mewarnai Kategori B

Hadiah Juara 1 Lomba Mewarnai

Rabu, 23 April 2014

Gebyar Pendidikan Anak Usia Dini Kota Denpasar Tahun 2014

Pada hari Rabu, 23 April 2014 di depan Musium Bali dipenuhi ribuan anak-anak serta guru dan orang tua pendamping untuk mengikuti Lomba Aktivitas dan Kreatifitas anak didik serta Pendidikan Paud
Dalam rangka Gebyar Pendidikan Anak Usia Dini Kota Denpasar 2014.

Kali ini temanya adalah : "Melalui Gebyar PAUDNI 2014 kita Kembangkan Potensi Anak sejak Dini Sesuai Minat dan Bakatnya"

Adapun Lomba-Lomba diantaranya:
  1. Lomba Busana Adat ke Pura
  2. Lomba Menggambar tema Rekreasi
  3. Lomba Mozaik
  4. Lomba Plastizin
  5. Lomba Menyusun Puzzle
  6. dll




Sabtu, 19 April 2014

Pentas Kartini 2014

Kegiatan rutin TK Kumara Loka setiap tahun adalah menambah kreatifitas anak dan orang tua dengan menyelenggarkan PENTAS KARTINI.
Disinilah yang menarik sekolah ini karena tidak hanya anak yang bisa menunjukkan kemampuannya, para orang tua pun turut serta dalam kegiatan ini.
Sebelum perayaan Pentas Kartini, di Sekolah dilaksanakan berbagai kegiatan Lomba, yaitu Lomba Senam perkelompok & Lomba Busana Adat.
Pada kali ini Juara diborong oleh Kelompok B1, yaitu :
- Juara 1 Lomba Senam Bersama
- Juara 1 Lomba Busana Adat, yaitu Gek Widhi
- Juara 2 Lomba Busana Adat, yaitu Masayu.
"S E L A M A T"
Asah terus bakatmu..... raih prestasimu!!!


Bergaya sebelum Pentas

Hebatnya Ibu-Ibu

Janger cilik

Tari Condong

Puspanjali

Gopala

Busana Adat

Pemenang Lomba Busana Adat

Pemenang Lomba Senam

Paduan Suara Ibu-Ibu TK Kumara Loka

Support Ibu-Ibu

Calon Model Kumara Loka

Model Cilik Kumara Loka

Aksi di depan Undangan....^_^

Joged Bungbung Ibu-Ibu Kumara Loka

Foto Bersama

Perpisahan

Rabu, 16 April 2014

HARI KARTINI

Raden Ajeng Kartini lahir di Jepara, Jawa Tengah tanggal 21 April 1879.
Beliau adalah seorang Tokoh Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia.
Kartini dikenal sebagai pelopor kebangkitan perempuan pribumi.
RA Kartini berasal dari kalangan Priyayi (bangsawan Jawa), Putri Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat, Bupati Jepara.
Kartini dikenal sebagai Pejuang Emansipasi Wanita.
RA Kartini meninggal di Rembang, Jawa Tengah, 17 September 1904 pada usia 25 tahun.




Lomba Busana Adat ke Pura di TK Kumara Loka

Lomba Busana Adat ke Pura di Tiara Dewata

Kartini cilik

Calon Kartini

Juara 1 Lomba Busana Adat ke Pura